Prediksi Susunan Pemain Timnas U-23 Indonesia Vs Irak – Sang Pencetak Banyak Gol Bisa Jadi Starter

Timnas U-23 Indonesia akan melawan Irak pada perebutan tempat ketiga Piala Asia U-23 2024 di Stadion Abdullah Bin Khalifa, Doha, Qatar, Kamis (2/5/2024). Dalam pertandingan ini, ada satu pemain timnas U-23 Indonesia yang dipastikan absen. Pemain tersebut adalah Rizky Ridho yang merupakan kapten timnas U-23 Indonesia. Rizky Ridho sebelumnya mendapatkan kartu merah saat timnas U-23 Indonesia kalah 0-2 dari Uzbekistan pada babak semifinal Piala Asia U-23 2024 di Stadion Abdullah … Read more

Hasil Semifinal Piala Asia U-23 2024 – Timnas U-23 Indonesia Dikalahkan Uzbekistan, VAR Batalkan Gol Ferarri dan Lahirkan Kartu Merah untuk Rizky Ridho

Timnas U-23 Indonesia harus menelan kekalahan dari Uzbekistan dengan skor 0-2 pada babak semifinal Piala Asia U-23 2024 di Stadion Abdullah bin Khalifa, Doha, Qatar, Senin (29/4/2024). Pada kesempatan ini, Uzbekistan berhasil menciptakan peluang pertama pada menit keempat. Sebuah tendangan keras dilepaskan oleh Abbosbek Fayzullaev dari luar kotak penalti. Beruntung bagi timnas U-23 Indonesia, bola hasil sepakan Abbosbek Fayzullaev masih melambung tipis di atas gawang … Read more

Jadi Kunci Kemenangan Man City, Kevin De Bruyne Pelayan Sejati dan Cetak Rekor Langka di Liga Inggris

– Kevin De Bruyne berhasil mencetak rekor langka di Liga Inggris setelah menjadi pelayan sejati dan kunci kemenangan Manchester City. Manchester City kembali menuai hasil positif pada matchweek ke-35 Liga Inggris 2023-2024. Dalam laga tersebut, Manchester City bertamu ke markas Nottingham Forest di Stadion The City Ground pada Minggu (28/4/2024). Sepanjang pertandingan, The Citizens benar-benar mendominasi jalannya pertandingan dengan penguasaan bola mencapai 66,8 persen. Selain … Read more

Inter Milan Resmi Juara, Simone Inzaghi Sah Tamatkan Sepak Bola Italia

– Rekor mengesankan Simone Inzaghi di sepak bola Italia tercapai ketika berhasil mengantarkan Inter Milan menjadi juara. Inter Milan akhirnya memastikan diri menjadi juara Liga Italia 2023-2024. Momen membahagiakan itu terjadi setelah Inter Milan memenangkan duel Derby della Madonnina kontra AC Milan pada pekan ke-33. Dalam laga yang berlangsung di San Siro, Senin (22/4/2024) atau Selasa dini hari WIB, I Nerazzurri memetik kemenangan 2-1. … Read more

Jadi Kambing Hitam, Bek Aset Sakral Barcelona Bisa Pilih Membangkang

Bek tengah Barcelona, Ronald Araujo, bisa pilih membangkang meski dianggap aset sakral karena ia dijadikan kambing hitam. Barcelona menghadapi banyak skenario tidak terduga usai tersingkir dari Liga Champions 2023-2024. Kegagalan tersebut mengancam musim terakhir Xavi Hernandez sebagai pelatih harus diakhiri dengan puasa gelar. Selain itu, kekalahan 1-4 dari Paris Saint-Germain pada leg kedua perempat final juga memunculkan masalah … Read more

Bantu Bikin Gol Penting, Justin Hubner Dapat Balasan Tak Terduga dari Fan Cerezo Osaka

Justin Hubner mendapat balasan tak terduga usai membantu Cerezo Osaka mengalahkan Grulla Marioka. Nama Justin Hubner tercantum dalam daftar starting XI Cerezo Osaka yang menghadapi Grulla Marioka pada putaran kedua Piala Liga Jepang 2024. Laga yang berlangsung di Iwagin Stadium, Rabu (17/4/2024), menandai penampilan perdana dia sebagai starter bersama tim berjulukan Sakura. Debut Hubner pun berbuah manis dengan membantu Cerezo meraih kemenangan … Read more

Link Live Streaming Real Madrid Vs Man City di Liga Champions – Duel 2 Tim On-Fire

– Link live streaming Real Madrid vs Man City dapat diperoleh di akhir artikel. Berdasarkan drawing, Real Madrid diundi bertemu Manchester City pada perempat final Liga Champions 2023-2024. Pertemuan Real Madrid dan Man City dianggap ‘final kepagian’ oleh banyak pihak. Soalnya, terlalu dini bagi dua tim favorit bertemu di babak delapan besar. Terlebih lagi kedua tim punya prestasi luar biasa di Liga Champions. Los Blancos adalah rajanya turnamen ini karena memiliki trofi … Read more

Kylian Mbappe 99,9 Persen ke Real Madrid

– Presiden LaLiga, Javier Tebas, sangat yakin Kylian Mbappe akan pindah ke Real Madrid musim panas ini. Tak main-main, sosok kontroversial itu mengatakan peluang Kylian Mbappe bermain untuk Real Madrid mencapai 99,9 persen. Artinya, nyaris mustahil kapten timnas Prancis itu berbelok ke klub lain pada musim panas tahun ini. “Kalau menurut keyakinan saya, saya sudah mengatakan bahwa 99,9 persen Mbappe akan bermain untuk Real Madrid,” … Read more

Kasur Bekas Ditidurin Ronaldo Dijual Lebih Mahal dari Mobil Sejuta Umat Indonesia

Jakarta – Kasur berkas ditiduri Cristiano Ronaldo dilelang dengan harga awal yang bombastis. Pada 26 Maret 2024, Cristiano Ronaldo mengunjungi Slovenia untuk melakoni laga uji coba bersama Portugal. Dia dan rekan-rekan setimnya menginap di Grand Plaza Hotel selama sowan ke kota Ljubljana. Pihak hotel pun memanfaatkan momen spesial kedatangan Ronaldo. Mereka melelang kasur yang ditiduri CR7 untuk tujuan amal. Lelang … Read more

Shin Tae-yong Sebut Sepak Bola RI Sudah Maju Usai Akhiri Puasa Menang di Vietnam

Usai membawa Timnas Indonesia akhiri puasa 20 tahun tidak menang di kandang Vietnam, Shin Tae-yong sebut hasil positif tersebut sekaligus menjadi pertanda majunya sepak bola RI. Skuad ‘Garuda’ menghajar telak Timnas Vietnam dengan skor 3-0 dalam laga keempat Kualifikasi Piala Dunia 2026 di My Dinh National Stadium, Hanoi, Selasa (26/3) malam WIB. Adapun pencetak gol … Read more